detikInet
Lenovo Mulai Produksi Laptop di Indonesia, TKDN Tembus 40%
Lenovo menjadi vendor PC kesekian yang memproduksi perangkatnya di Indonesia. Saat ini ada dua jenis perangkat yang diproduksi Lenovo di Tanah Air.
Selasa, 29 Apr 2025 17:50 WIB