Sekjen Partai Aceh Kamaruddin Abubakar alias Abu Razak meninggal dunia saat menjalankan ibadah umrah. Ketua KONI Aceh itu akan dimakamkan di Makkah, Arab Saudi.
Gubernur Aceh Muzakir Manaf menunjuk Muhammad Nasir sebagai Plt Sekda Aceh, menggantikan Alhudri. Mualem menekankan pentingnya kinerja demi masyarakat.
Seorang remaja 14 tahun ditangkap Polresta Banda Aceh karena diduga terlibat kasus pencurian motor. Enam motor diduga hasil curian ditemukan di sebuah bengkel.
Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti meninjau kesiapan infrastruktur Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) menghadapi arus mudik dan balik Lebaran