detikNews
Diserang Hiu, Bulan Madu Pengantin Baru Berakhir Kelabu
Ian Redmond (30) dan Gemma Houhton (27), pasangan pengantin yang baru menikah harus terpisah saat keudanya berbulan madu di sebuah pulau di Seychelles. Seekor hiu menyerang Ian hingga tewas ketika berenang di tepi pantai.
Kamis, 18 Agu 2011 06:23 WIB







































