detikJateng
Line Up Indonesia Vs Filipina: Asnawi, Arhan, Marselino Starter!
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong telah menetapkan 11 pemain inti saat melawan Filipina malam ini. 3 pemain senior, Asnawi, Arhan, dan Marselino starter.
Sabtu, 21 Des 2024 19:25 WIB