detikHealth
Riskesdas 2010: Kematian Terkait Rokok Diperkirakan 190.260 Kasus
Sudah menjadi hal umum bahwa merokok merupakan kebiasaan yang bisa memberi pengaruh buruk terhadap kesehatan. Meskipun demikian, jumlah perokok masih sangat tinggi dan bahkan berdasarkan data Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2010 jumlah kematian terkait rokok diperkirakan sebanyak 190.260 kasus.
Jumat, 27 Sep 2013 16:42 WIB







































