Polda Metro mulai menerjunkan tim pemecah macet untuk mengatasi kepadatan lalin di Jakarta. Ada 90 personel yang disebar di 9 titik rawan macet Jakarta.
Jalan Gatot Subroto ditutup karena ada Jakarta Running Festival (JRF) 2024 pagi ini. Kendaraan dari Cawang ke Semanggi dialihkan ke Jalan HR Rasuna Said.
Kapolda Metro Jaya Irjen Karyoto memantau 'Tim Pemecah Macet'. Karyoto pun turun ke jalan memantau situasi arus lalu lintas di beberapa titik rawan macet.