Sepakbola
Rumor Transfer: Lovren Kemahalan, Milan Incar Bailly
AC Milan menilai harga yang dipasang Liverpool untuk Dejan Lovren terlalu tinggi. Karena itu, Milan mengalihkan bidikannya ke bek Man United, Eric Bailly.
Rabu, 17 Jul 2019 03:07 WIB







































