Vokalis Ungu, Pasha, sepertinya mantap untuk segera menikah lagi. Pasha yang baru beberapa bulan ini menjalin asmara dengan Adelia, memboyong keluarga besarnya untuk bersilaturahmi dengan keluarga sang pacar.
Suka dan duka menyelimuti dunia selebriti Oktober 2009. Kabar bahagia datang dari Nia Ramadhani yang dilamar Ardhie Bakrie. Sedangkan Alice Norin resmi menjanda.
Ratu Felisha siap melepas masa lajangnya dengan seorang bule turunan Belanda. Felli mengaku menikahi kekasihnya itu bukan karena tren selebritis bersuami bule.
Lebih dari 6 tahun sudah Enrique Iglesias menjalin hubungan dengan Anna Kournikova. Berkali-kali penyanyi itu melamar. Petenis ternama itu pun menolaknya.
Lebih dari tiga tahun Fergie pacaran dengan aktor Josh Duhamel. Kini, pelantun 'Clumsy' tersebut akhirnya dilamar bintang 'Transformers' itu. Mereka bertunangan.
Tak peduli seberapapun bobroknya kelakuan Pete Doherty, toh Kate Moss masih mencintainya. Kini mereka kembali pacaran. Kali ini benar, bukan cuma gosip!