detikOto
Barracuda, Mobil Sport Anyar Fiat-Chrysler Automobiles?
Selain Mazda RX-7, mobil sport lain yang kabarnya akan kembali hidup adalah merek Barracuda punya Fiat Chrysler Automobiles. Tahun lalu rumor ini sempat berkembang sebelum akhirnya redup oleh pernyataan mantan bos SRT Ralph Gilles. Kini rumor itu berhembus lagi.
Senin, 13 Jul 2015 14:31 WIB







































