detikSport
Bouchard Tahun Lalu ke Final, Kini Langsung Terjungkal
Tahun lalu Eugenie Bouchard menggebrak Wimbledon dengan melaju sampai final. Tahun ini ia malah langsung terjungkal di babak pertama. Petenis Kanada 21 tahun itu mengaku memang minim persiapan akibat kondisinya saat ini.
Rabu, 01 Jul 2015 03:47 WIB







































