Kasus baru Corona di DKI makin gawat, kapasitas ruang isolasi di rumah sakit makin menipis. Sejumlah pihak menyarankan PSBB diperketat-penerapan jam malam.
"Ucapan Mas Anies ke RK itu tentu mengandung muatan politis. Sebab, status WTP seolah memberi stempel berjalannya tata kelola pemerintah yang baik," kata Umam.
Anies Baswedan masih diisolasi lantaran terpapar virus Corona. Istri Anies Baswedan, Fery Farhati, bersama anak-anaknya menjenguk Anies di rumah dinas.
Pemprov DKI Jakarta menyalurkan BST Rp 300 ribu pada warga terdampak COVID-19. Penerima adalah warga Jakarta dan tidak terdaftar dalam program bansos lain.
Gubernur DKI Anies Baswedan pagi tadi menyambangi kantor Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan. Apa yang dibicarakan?