Saksi AMIN dalam sidang di MK menyebut paslon 01 dan 03 di 27 TPS di Desa Cileuksa, Kabupaten Bogor, mendapatkan 0 suara. Golkar Jabar memberi tanggapan.
Saksi dari kubu AMIN mengaku dengar ada intimidasi dari aparat tetapi enggan menyebutkan jelas info itu. Ketua MK Suhartoyo menilai kesaksian itu tak bulat.
Hotman Paris mempertanyakan apakah Mirza membaca Pasal 47 Undang-Undang MK, yang berkaitan dengan putusan nomor 90 soal batas usia capres dan cawapres.
Petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Pos 01 Taipei, Fiorellyn, dihadirkan secara online untuk menjelaskan kejanggalan suara PSI di TPS Pos 01.
Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi di Kelurahan Giyanti, Kecamatan/Kabupaten Temanggung, ditutup sementara mulai hari ini. Begini penjelasan Pj Sekda Temanggung.
Anggota Tim Pembela Prabowo-Gibran, Fahri Bachmid, menyebut pasangan Ganjar-Mahfud dan Anies-Muhaimin yang terindikasi kuat telah melakukan pelanggaran pemilu.