detikOto
Ini Alasan Nissan Pakai Mesin Navara untuk Penantang Fortuner
Nissan baru saja mengenalkan SUV terbarunya, Nissan Terra, sebagai penantang Fortuner dan Pajero Sport. Nissan Terra menggunakan basis mesin Nissan Navara.
Rabu, 30 Mei 2018 05:09 WIB







































