Eko Patrio berharap PAN akan mendapat banyak jatah menteri di era Prabowo-Gibran. Ketua Harian Gerindra Sufmi Dasco menyebut dirinya akan bertanya soal itu.
Eko Patrio menanggapi kabar PAN akan mendapat 5 kursi menteri di kabinet Prabowo-Gibran. Eko menyinggung PAN yang sudah tiga kali Pilpres mendukung Prabowo.
Eko Patrio ditunjuk jadi Sekjen PAN. Menilik sisi lain, isi garasinya menarik untuk disimak. Berikut isi garasi Eko Patrio yang bernilai Rp 5,5 miliaran itu.
Eko 'Patrio' ditetapkan sebagai Sekjen PAN yang baru menggantikan Eddy Soeparno. Eddy menyebut dirinya akan mengisi posisi salah satu wakil ketua umum PAN.