Presiden Prabowo Subianto menghadiri penutupan International Conference on Infrastructure (ICI) 2025. Prabowo menjadi keynote speech dalam acara penutupan.
Ketua Dewan Ekonomi Nasional Luhut dan Gus Ipul tinjau uji coba digitalisasi bansos di Banyuwangi. Inovasi ini untuk memastikan penyaluran tepat sasaran.