Wagub DKI Jakarta, Sandiaga S Uno mendatangi sentra bawang merah di Brebes. Sebab sebagian besar kebutuhan bawang merah di Jakarta disuplai dari Brebes.
Pemprov DKI Jakarta mengeluarkan surat edaran berisi klarifikasi mutasi jabatan. Edaran itu dikeluarkan lantaran banyak oknum yang menawarkan jasa lobi.
Wagub Jakarta Sandiaga Uno mengatakan Jakarta menjadi juara dunia dalam hal kualitas udara terburuk. Sandi pun mendorong program bahan bakar ramah lingkungan.