Indonesia melawan Vietnam di Piala AFF 2020. Tanpa Elkan Baggott di lini belakang, Shin Tae-yong memainkan Rizky Ridho dan Fachruddin Aryanto di pertahanan.
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, bermain dengan tiga bek tengah untuk membendung Vietnam. Taktik ini diterapkan tak lepas dari absennya Elkan Baggott.
Babak pertama Indonesia vs Singapura di leg kedua semifinal Piala AFF 2020 sudah tuntas. Skor sementara 1-1, di mana gol Ezra Walian dibalas Song Uiyoung.
Indonesia maju ke final Piala AFF 2020. Tim Garuda mengalahkan Singapura 4-2, dalam laga semifinal yang berjalan 120 menit dan diwarnai tiga kartu merah.
Final. Sebuah tempat terakhir dari sebuah perjalanan. Harapannya, tentu selesai dengan indah. Serasa semua beban yang terpancang, lepas dengan sendirinya.