Dokumen hasil tes usap atau swab test yang menyatakan Habib Rizieq Shihab positif virus Corona (COVID-19) beredar luas. Apa kata Rumah Sakit (RS) UMMI Bogor?
Asal-usul SARS-CoV-2, virus Corona penyebab COVID-19, masih gelap. Para ilmuwan masih galau di antara 2 teori utama: muncul alami atau bocor dari laboratorium.