detikNews
Kagum Group Siap Perbaiki Jalan Braga Jika Makin Rusak
Gara-gara pembangunan Hotel Gino Ferucci milik Kagum Group, perbaikan Jalan Braga andesit batal dilakukan. Namun pihak hotel menyatakan siap memperbaiki jika batu andesit di Jalan Braga makin rusak.
Rabu, 19 Mei 2010 12:22 WIB







































