detikFinance
Tak Mau 'Adu Jotos', SPBU Bolehkan Mobil Pelat Merah Isi Premium
Mulai besok, mobil dinas plat merah dan kendaraan TNI/Polri di Jabodetabek dilarang menggunakan BBM subsidi. Namun jika ada yang ngotot, SPBU tak mau 'ribut'. Meskipun ada konsekuensinya.
Kamis, 31 Mei 2012 18:25 WIB







































