Baru-baru ini, mobil baterai elektrik buatan mahasiswa Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) ngebut di sirkuit legendaris Ferrari, Fiorano di Maranello Italia.
Menerapkan eco driving, perbedaan konsumsi bahan bakar kendaraan sangat signifikan jika dibandingkan dengan cara mengemudi biasa. Bisa 20%, bagaimana caranya?
Zebra Ujian SIM Berkeselamatan (Zebra Usil). Cara ini disosialisasikan polisi kepada para pemohon SIM agar tetap konsentrasi saat berkendara di musim hujan.
Memiliki koneksi internet di mobil merupakan fasilitas tambahan yang memberikan lebih dari sekadar nyaman. Internet membuat berkendara lebih aman dan efisien.
Max Verstappen memperlihatkan aksi menawan di GP Brasil. Aksi pebalap Red Bull itu sampai membuatnya dikomparasikan dengan Ayrton Senna dan Michael Schumacher.
Datsun Risers Expedition (DRE) 2 etape ke-2 di Bandar Lampung resmi berakhir. Selama perjalanan Risers mengenali berbagai kebudayaan dan kearifan lokal di sana.
Guru besar Universitas Diponegoro (Undip), Semarang Prof Dr Barda Nawawi sangat mengkhawatirkan kondisi hukum Indonesia yang memiliki ribuan peraturan.