Munculnya whistleblower kedua, yang mengklaim mengetahui langsung soal kesepakatan Trump dan Ukraina, dapat memperuncing penyelidikan pemakzulan terhadapnya.
Presiden AS Donald Trump dilaporkan meminta PM Australia Scott Morrison untuk membantu mendiskreditkan penyelidikan intervensi Rusia dalam pilpres 2016.
Utusan khusus AS untuk Ukraina, Kurt Volker, mengundurkan diri usai Kongres AS memanggilnya untuk menjawab pertanyaan dalam penyelidikan pemakzulan Trump.
Ivanka Trump mengalami malfungsi busana saat berkunjung ke Kolombia. Akibat terpaan angin, busana yang dikenakannya jadi lelucon netizen karena terlihat aneh.