Sepakbola
Casillas Mau Lebih Banyak Pemain Lokal
Bahkan sebelum era Los Galacticos, Real Madrid sudah dipadati pemain asing. Kondisi itu terjadi hingga kini yang membuat Iker Casillas minta jatah pemain lokal diperbanyak.
Rabu, 13 Mei 2009 10:47 WIB







































