detikHot
Buku Berwarna Tertua di Dunia Ditemukan di Perpustakaan Cambridge
Staf perpustakaan Universitas Cambridge terasa menemukan harta karun yang berharga. Ketika memeriksa sebuah buku di rak tua, mereka mendapatkan buku berwarna tertua yang diduga dibuat ratusan tahun silam.
Kamis, 10 Sep 2015 16:13 WIB







































