Banjir bandang dan tanah longsor di Sri Lanka telah tewaskan 14 orang dan menyebabkan 2 orang hilang. Sementara itu, lebih dari 5.000 orang terpaksa mengungsi.
Sri Lanka mengerahkan tentaranya ke pom bensin setempat menyusul aksi protes saat ribuan pengendara mengantre di tengah kelangkaan bahan bakar minyak (BBM).
KBRI Kolombo ikut menangani penumpang Lion Air penerbangan ke Jeddah yang mendarat darurat di Laos. KBRI menyatakan tak ada penumpang yang terkait virus Corona.
Virus corona telah sampai di Uni Emirat Arab (UAE). Satu keluarga di UAE yang tiba dari kota Wuhan, China telah didiagnosa positif terinfeksi virus corona.