"Saya meyakini pembangunan IKN ini bukan hanya membangun istana yang megah. Tapi juga sebagai simbol transformasi pembangunan di Indonesia," kata Gibran.
Mahkamah Konstitusi (MK) telah memutuskan untuk membatalkan potongan masa jabatan bagi kepala daerah yang membuat nasib 3 bupati di Sulsel belum jelas.
Wali Kota Padang Hendri Septa dan wakilnya akan menjabat sampai April 2024 usai gugatannya dikabulkan MK. Sebelumnya jabatan keduanya akan berakhir 31 Desember.
"Kamu mau (ikan hias)? Sini sini," kata Gibran kepada salah seorang anak di Pasar Pandan Sari, Balikpapan, Kalimantan Timur, pagi ini. Berikut selengkapnya.