KAI Daop 1 mengatakan tiket kereta untuk libur Natal dan tahun baru sudah hampir habis. Setidaknya masih ada 10 persen tiket kereta yang masih tersisa.
Sudah dua setengah jam berlalu, namun evakuasi KRL yang anjlok di dekat Stasiun Jakarta Kota belum selesai. Tiga jalur di Stasiun Jakarta Kota menjadi terhalang