detikNews
Siap Arungi 8 Negara, Kapal Spirit Majapahit Sumenep Diruwat
Pembuatan kapal tradisional Spirit Majapahit bermuatan 20 ton di Pantai Slopeng, Sumenep, Madura telah rampung 100%. Kapal yang akan mengarungi 8 negara di dunia ini sedang diruwat dengan 7 sesajen di 7 sudut kapal yang berisikan 7 warna jajan pasar.
Selasa, 22 Jun 2010 10:14 WIB







































