detikNews
212 Warga Semarang Menderita DBD di Awal Tahun, 3 Meninggal Dunia
Penyebaran penyakit demam berdarah dengue (DBD) sudah menghawatirkan di berbagai daerah termasuk Kota Semarang. Saat ini tercatat sebanyak 212 warga Semarang menderita DBD.
Sabtu, 07 Feb 2015 13:33 WIB







































