detikNews
Kerangka Bayi Ditemukan di Saluran Limbah Apartemen Kalibata City
Tri Prasetya kaget bukan kepalang saat membersihkan saluran limbah di Apartemen Kalibata City, Jakarta Selatan. Pria yang bekerja sebagai teknisi ini menemukan kerangka bayi tepatnya di Tower Viola itu.
Senin, 02 Feb 2015 13:36 WIB







































