Ada berita di Jatim yang hari ini menarik banyak pembaca. Seperti soal mantan anggota FPI bersyukur ormas itu dilarang, hingga berita Wabup Pamekasan meninggal.
PA 212 mendatangi Komnas HAM terkait kasus penembakan laskar FPI. Mereka meminta Komnas HAM mendorong TGPF hingga membawa kasus ini ke mahkamah internasional.
Gatot Nurmantyo mengaitkan pencopotannya sebagai Panglima TNI dengan arahannya untuk nonton bareng film 'G30S/PKI'. Begini detik-detik momen pencopotan Gatot.
Paslon dalam Pilkada 2020 yang melanggar protokol kesehatan bisa kena sanksi pidana. Ini bukan sekadar ancaman dari Bawaslu, namun sudah ada payung hukumnya.
Kepala Basarnas Biak Gusti Anwar Mulyadi menyatakan sudah menemukan keberadaan helikopter milik PT NUH yang hilang kontak usai bertolak dari Nabire, Papua.