detikRamadan
Masjid Wapauwe di Maluku, Berusia 7 Abad dan Terbuat dari Sagu
Maluku ternyata memiliki masjid tua yang umurnya sudah mencapai 7 abad, namanya Masjid Wapauwea. Tapi tak hanya tua, masjid yang dibangun tahun 1414 ini juga mempunyai keunikan lain yakni terbuat dari pelepah sagu. Sampai sekarang, masjid ini masih berdiri kokoh!
Minggu, 29 Jun 2014 12:52 WIB







































