Liburan ke China tak hanya Beijing, Hainan juga menarik dikunjungi. Pulau ini menawarkan objek wisata komplet. Mulai dari wisata alam, budaya hingga kuliner.
Traveler pasti sudah sering dengar tentang Pantai Kelingking di Nusa Penida. Selain cantik bagai surga, tempat ini juga perlu perjuangan untuk dijelajahi.
Penyanyi asal Belanda, Anneke Gronloh meninggal dunia pada usia 76 tahun. Mari dengar kembali lagu-lagu yang pernah dinyanyikan wanita kelahiran Indonesia itu.
Keindahan Danau Segara Anak dari Puncak Rinjani memang membekas bagi tiap pendakinya. Jika ke sana tak lengkap rasanya jika kalian tidak turun langsung.
Pegunungan Arfak (Pegaf) memang memiliki segudang potensi wisata alam yang perlu dikembangkan. Salah satunya adalah danau yang memiliki pantai berpasir putih.
Kebakaran padang savana di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS), tak mengganggu ekosistem kawasan. Pun begitu juga soal kunjungan wisatawan.