Menteri Transmigrasi, M. Iftitah menyatakan akan menurunkan 10 peneliti dari UGM ke kawasan transmigrasi Cot Girek untuk memetakan potensi komoditas unggulan.
Sekda Banyuasin Erwin Ibrahim hadir di HLM TPID dan TP2DD Sumsel. Fokus pada pengendalian inflasi dan percepatan digitalisasi daerah hingga akhir 2025.
Menteri Kebudayaan Fadli Zon kunjungi Timor Leste, dialog dengan Ketua Parlemen Maria Fernanda Lay. Fokus pada penguatan hubungan dan kerja sama kebudayaan.
PLN menjadi perusahaan utilitas satu-satunya di Asia Tenggara yang berhasil menempati peringkat ke-469 perusahaan terbesar di dunia berdasarkan pendapatan.
Pertumbuhan ekonomi Bali diproyeksikan melambat menjadi 5,48% di 2024, dipengaruhi sektor akomodasi dan perdagangan. Investasi diharapkan dorong pertumbuhan.