detikFinance
PLTU Batang Ditarget Beroperasi Akhir Tahun Ini
Progres pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Batang di Jawa Tengah telah mencapai 94%. Proyek ini akan selesai pada akhir tahun ini.
Senin, 19 Apr 2021 16:56 WIB