Ketua Tim Ahli Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) Sofjan Wanandi mengatakan selama ini nilai dan volume ekspor Indonesia cukup besar, namun devisanya tak tercatat secara baik.
Pemerintah sedang memfinalisasi soal ketentuan wajib Letter of Credit (L/C) kepada eksportir yang melakukan transaksi internasional dengan importir di luar negeri.
Selama bertahun-tahun terakhir pemerintah telah menggagas dan mencoba beberapa upaya untuk menghentikan fenomena 'roller coaster' harga cabai di dalam negeri.