detikSport
Gelar Grand Slam atau Tambah Momongan, Ibu Clijsters?
Kim Clijsters tengah dihadapkan pada dua pilihan, antara menambah koleksi trofi Grand Slam atau menambah momongan. Mana yang menjadi prioritas, ibu?
Senin, 26 Okt 2009 03:48 WIB







































