detikOto
Toyota Rajai Penjualan Mobil di Dunia
Seperti diperkirakan sebelumnya, Toyota mempertahankan posisinya sebagai produsen mobil terbesar di dunia mengalahkan rivalnya General Motors dan Volkswagen 2 tahun berturut-turut.
Kamis, 23 Jan 2014 16:54 WIB







































