Travel Corridor Arrangement atau program mendatangkan turis asing ke beberapa wilayah Indonesia ditunda. Hal ini karena kasus Corona yang masih tinggi.
Malang nasib pasangan asal Rusia, MB (pria, 30), ES (perempuan, 29). Alih-alih ingin berlibur di Bali, pasutri tersebut malah kesulitan membiayai hidupnya.