Momen pertemuan Ahmad Dhani dan Ahok di konser Dewa 19 menjadi viral dan ramai dibahas. Bahkan banyak netizen yang bersyukur karena keduanya akhirnya 'rujuk'.
KPK menyatakan berkas perkara Ketua Harian DPD PAN Subang, Suherlan, sudah lengkap dalam kasus mafia anggaran. Suherlan bakal segera diadili di PN Jakpus.
Prambanan Jazz Festival (PJF) akan kembali hadir di tahun 2023 mendatang. Setiap tahun, PJF selalu menghadirkan hal baru. Simak daftar line up-nya di sini.
Festival kuliner bertajuk Festival Kuliner Pedas Garut atau FEDAS bakal digelar di Lapangan Otista akhir pekan ini. Catat daftar makanan yang bakal hadir.