Istana Buckingham merilis foto perdana Raja Charles III saat bekerja meneruskan kepemimpinan ibunya, Ratu Elizabeth II. Dalam foto terlihat kotak merah kerajaan
Sepeninggal Ratu Elizabeth, Inggris dikuasai oleh Charles sebagai raja. Tapi di awal-awal jadi raja, Charles langsung diterpa masalah terutama dari keluarga.
National Records of Scotland akhirnya merilis sertifikat kematian Ratu Elizabeth II. Berikut isi lengkap sertifikat, dari waktu hingga penyebab kematiannya.
Peti jenazah Ratu Elizabeth II tiba di Westminster Hall. Peti jenazah sang ratu disemayamkan selama empat hari sebelum pemakaman berlangsung pada 19 September.
Charles akan diproklamirkan jadi Raja Inggris dalam seremoni aksesi hari ini. Seremoni ini berbeda dengan penobatan yang baru akan digelar beberapa bulan lagi.