detikHealth
Orang Jarang Minum Alkohol Malah Lebih Depresi
Siapa bilang bebas dari alkohol bisa bikin seseorang lebih sehat dan bahagia? Buktinya, peneliti dari Norwegia menemukan mereka yang jarang mengonsumsi alkohol justru lebih banyak yang depresi.
Kamis, 08 Okt 2009 16:35 WIB







































