Program vaksinasi Corona di Filipina ini memakan biaya lebih dari 73 miliar Peso (Rp 21,5 triliun) dengan tujuan mengembangkan kekebalan di tengah masyarakat.
Maskapai Australia memberlakukan ketentuan baru pada perjalanan internasional. Para penumpang akan diwajibkan untuk divaksinasi COVID-19 sebelum keberangkatan.
Pengembang vaksin Corona (COVID-19) Sputnik V buatan Rusia mengajak AstraZeneca mengkombinasikan vaksin mereka untuk meningkatkan efikasi atau kemanjuran.