Pandemi ini akan melahirkan kenormalan baru dan tatanan kehidupan yang baru. Sehingga, purwarupa dan karakter manusia baru akan menyesuaikan tatanan ini.
Nicholas Saputra memproduseri sebuah film dokumenter 'Semesta'. Film tersebut ikut mengkampanyekan isu lingkungan yang selama ini ada, khususnya Indonesia.
Dan Brown akan menerbitkan karya terbaru dalam waktu dekat. Bukan buku konspirasi dan penuh petualangan tapi penulis 'Da Vinci Code' merilis buku anak.
Penerbit Amerika, Scholastic, menerbitkan sampul terbaru dari buku Harry Potter. Sampul 'Harry Potter dan Batu Bertuah' yang didesain MinaLima lebih ciamik.
Pemain Manchester City Kyle Walker tidak asing dengan kontroversi. Jika kini ada kabar pesta seks, dulu ada ledekan ke suporter Man City dan perkara gas tawa.
Jika berbicara soal film 'Home Alone' tentunya Anda langsung terpikirkan sosok bocah gemas, tengil namun banyak akal yang diperankan oleh Macaulay Culkin.