Negara maju sebenarnya penyumbang terbesar emisi karbon. Data terakhir (2007) UNDP menyebut karbon emisi per kapita dunia adalah 4,5. Dari angka tersebut ternyata AS menyumbang 20,6%, Kanada 20%, Australia 16,2%.
Bursa saham Jepang menguat seiring pertumbuhan pada manufaktur New York yang mendorong ekspektasi bahwa pemulihan ekonomi global akan mengangkat laba perusahaan. Berikut market flash eTrading Securities.
Bursa saham Asia bergerak mix, seiring masih khawatirnya investor terhadap krisis utang Eropa yang berpotensi melambatkan pemulihan ekonomi global. Berikut market flash eTrading Securities.
Bursa saham Asia bergerak mix di tengah memuncaknya kekhawatiran terhadap utang pemerintah di Eropa yang akan menghambat pertumbuhan ekonomi. Berikut market flash eTrading Securities.
Sikap minder dan pesimistik akan kemampuan diri harus disingkirkan. Karena, Indonesia memiliki keunggulan luar biasa yang bisa senantiasa kita tunjukkan sebagai misil dalam perdagangan bebas dengan negara-negara ASEAN, juga Cina.
Negara Eropa Timur berencana mengoptimalkan PLTN guna secepat mungkin lepas dari ketergantungan minyak dan gas. Cina dan Amerika juga siap membangun puluhan PLTN. Namun, patut dicermati adalah dampak keselamatan dan masalah limbah nuklir.
Bursa saham Australia dan Korea terkoreksi seiring downgrade credit rating Spanyol yang menutupi tingginya pendapatan AS yang melampaui estimasi. Berikut market flash eTrading Securities.
Demi mencapai target pertumbuhan ekonomi yang diharapkan, pemerintah bakal genjot elektrifitas negara dengan melanjutkan mega proyek listrik tahap III sebesar 15.000 MW.