Japorman Saragih menyampaikan pengumuman pengunduran dirinya dari jabatan Ketua DPD PDIP Sumut. Japorman menyebut pengunduran diri ini sudah diterima DPP PDIP.
Wakil Ketua DPRD Tapteng Willy Saputra Silitonga dilaporkan ke BK oleh seorang wanita yang mengaku pernah berhubungan suami istri dengannya. Apa kata PDIP?
KPK melakukan eksekusi hukuman eks Kasubag Protokol Pemko Medan, Samsul Fitri, yang divonis 4 tahun bui dalam kasus suap Wali Kota Medan nonaktif Dzulmi Eldin.
Wakil Ketua DPRD Tapteng Willy Saputra dilaporkan seorang mahasiswi berusia 22 tahun ke BKD DPRD Tapteng. WSS kemudian melaporkan balik mahasiswi itu ke polisi.