Ubi jalar jadi makanan yang banyak dikonsumsi orang Korea. Di sana ubi jalar tak hanya direbus atau dipanggang saja, tapi bisa diolah jadi roti hingga pizza.
Tyna Kanna sering membagikan resep makanan enak, salah satunya yang viral adalah pasta aglio olio. Uniknya ia mencampurkan daun jeruk. Begini cara membuatnya!
Kalau baru gajian, enaknya makan di tempat dengan pemandangan indah. Seperti laut hingga gedung bertingkat yang cocok buat malam Mingguan dengan pasangan.
Bisnis restoran dihadapkan pada masa sulit saat ini. Pihaknya harus mengatur strategi dalam menghadapi pandemi dan masa depan. Apa saja yang mereka lakukan?
Irisan daging bakar sisa malam tahun baru bisa diolah jadi lauk yang gurih pedas enak. Racikan sambal matah yang pedas nyengat bikin tumisan daging makin enak.