Keinginan Warga Gununganyar Bertemu Agus di Gedung DPRD Gagal
Keinginan warga RW II Kelurahan Gununganyar bertemu Agus Santoso, kader Partai Demokrat di Gedung DPRD Surabaya tak menemui hasil. Agus yang menjabat sebagai Ketua Badan Kehormatan (BK) ini dikabarkan tengah berada di Jakarta.
Rabu, 23 Mar 2011 13:02 WIB







































