detikNews
Jika Tak Berhalangan, Ical Pasti Datang ke Pelantikan Jokowi
Ketua Umum Aburizal Bakrie alias Ical menyatakan pasti hadir dalam pelantikan Joko Widodo-Jusuf Kalla sebagai Presiden dan Wakil Presiden pada 20 Oktober nanti. Dia hanya mensyaratkan dua hal, diundang dan tak berhalangan.
Rabu, 15 Okt 2014 17:03 WIB







































