Francesco Bagnaia berhak atas pole position MotoGP Austria 2023 usai mencatatkan waktu tercepat dalam sesi kualifikasi, setelah mengungguli Maverick Vinales.
Francesco Bagnaia berhasil juara di MotoGP Austria 2023. Rider Ducati itu unggul dari Brad Binder di posisi kedua dan Marco Bezzecchi di posisi ketiga.
Pada sesi Sprint Race MotoGP Austria, Rossi tampak kecewa dua pebalap timnya di Mooney VR46 Racing Team kecelakaan. Usai balapan, Rossi semringah Pecco juara.